Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Denpasar menggelar tes tertulis calon anggota Panwaslu Kecamatan dengan metode Computer Assist Test (CAT), di SMA Negeri 3 Denpasar, Senin (13/5/2024).
UNDUH PENGUMUMAN DAN BERKAS PENDAFTARAN MELALUI TAUTAN DI BAWAH INI :
https://drive.google.com/drive/folders/1J7_e-Z7BwGzAEKYNjfIrucztFoD34sBn?usp=drive_link
Ketua dan Anggota Bawaslu Kota Denpasar menghadiri Rapat Pleno Terbuka Penghitungan Perolehan Kursi dan Penetapan Calon Terpilih Anggota DPRD Kota Denpasar dalam Pemilihan Umum Tahun 2024 bertempat di Kantor KPU Kota Denpasar
Denpasar, Bawaslu Kota Denpasar - Dalam rangka berakhirnya tahapan Pemilu 2024, Bawaslu Kota Denpasar melaksanakan kegiatan Rapat Fasilitasi dan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu Tahun 2024 yang diikuti oleh Jajaran Pengawas Pemilu di tingkat kecamatan se-Kota Denpasar bertempat di Warung Bendeg